Minggu, 27 Desember 2009

Ebook Che Guefara dan Revolusi Kuba

ini ebook aku posting karena kemarin di kampus aku melihat seorang mahasiswa dengan bangganya memakai kaos hitam dan terpampang di dadanya gambar seorang che guefara dan berbicara dengan mahasiwa-mahasiswa lainnya tentang pergerakan di kampus, aku sih bangga dengan adanya mereka karena merekalah yang dapat merubah situasi di dalam kampus yang dikuasai oleh birokrat kampus yang seenaknya menaikkan uang kuliah padahal aku mahasiswa rantau yang mempunyai uang paspasan hehehehe...... lalu sang mahasiswa ini menghampiriku dan berkata kita demo besok yuk... aku sih iya aja karena itu kemauanku udah lama nih.. aku ngga ikut demo karena aktifitasku di luar kampus... namun sebelum dia pergi akupun bertanya sama mahasiswa tersebut.... bang... siapa sih che guefara itu??? diapun melongo.. dan tidak tau mau jawab apa... aku pun bingung dan segera pamit untuk pergi karena tidak mau dia malu karena telah tersudut oleh pertanyaanku...
nah akhirnya aku memposting ebook ini agar tidak ada lagi orang seperti mahasiswa itu... memakai baju yang terdapat gambar che guefara namun tak tau siapa itu che guefara hehehehehe.....
ok kawan-kawan silahkan aja download ebook che guefara dan revolusi kuba karya Mike Gonzales di sini atau klik download ebook di akhir postingan ini,

pesan: janganlah kalian memakai atau menggunakan suatu logo atau gambar seseorang tanpa mengetahui makna dari logo tersebut atau sejarahnya

DOWNLOAD EBOOK



Silahkan Gunakan Facebook Comment, Jika Anda Tidak Memiliki Url Blog!

0 komentar:

Posting Komentar

 

Blog Tetangga

komunitas blogger kader hijau hitam blog asal asalan wahana poso/> tuLisan byasa Temenan Yoo
Image and video hosting by TinyPic />

Follow Me

putra phatinjo Copyright © 2009 WoodMag is Designed by Ipietoon for Free Blogger Template